Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Menganti Sekaligus Menghapus Label di Blog Secara Keseluruhan

1. Pada dashboard blogger klik Pos.  2. Perubahan yang saya lakukan adalah menganti label yang belum huruf kapital seperti "inspirasi" menjadi "Motivasi". Cara Mengganti Nama Label Pada Postingan Blog Keseluruhan  3. Caranya adalah dengan mengklik Semua label yang berada di sebelah kanan atas. Lalu klik "inspirasi" Cara Mengganti Nama Label Pada Postingan Blog Sekaligus  4. Klik tombol "Centang" yang paling atas, agar semua yang dibawah juga ikut tercentang. Setelah itu pada "icon label" klik Label baru  

Level Game versi Gamer-IR

Posting kali ini sedikit spesial, karena berisi prediksi masa depan yang berfokus pada Model Permainan Game, sehingga terbagi dalam beberapa model Kalau menurut saya model permainan dalam game bisa dibagi dalam beberapa Level 1 - adalah model permainan yang dimainkan searah artinya game ini memiliki sebuah cerita yang nantinya akan berakhir dan hanya cocok dimainkan sekali saja dan jika dimainkan ketiga atau seterusnya sudah semakin tidak menarik. Level 2 -  adalah game yang bisa dimainkan berulang-ulang karena bersifat bolak balik, kita tidak akan bosan karena mengskplore bukan hanya pada cerita namun pada skill permainan kita seperti Moto GP atau PES. Level 3 - adalah game yang yang tidak hanya bisa dimainkan berulang namun juga melibatkan pihak ketiga, atau dimainkan secara multiplayer, dengan adanya teknologi internet hal ini bisa terwujud dimana orang dari penjuru dunia manapun mampu terhubung dalam sebuah permainan dengan berbagai adat, budaya dan skill yang beraneka raga

Kebrutalan Tentara Barat adalah Kedok Ketakutan

Kebrutalan tentara barat yang kini ditampilkan di media dunia adalah  kedok ketakutan mereka akan keadaan buruk dalam militer mereka secara keseluruhan. Sebelum kedok itu terendus mereka menampilkan kebrutalan menyerang negara yang jauh lebih lemah dan pasti mereka menang. Setelah kedok itu muncul kemungkinan besar mereka akan melakukan sandiwara perang antar negara yang seimbang. Jika menurut anda alasan perang saat ini adalah karena minyak maka itu hanya selingan bahkan pengalih untuk menguatkan kedok mereka. Sekarang alasan digeser dari minyak menuju agama agar tampak semakin runyam, jika anda menjadi bingung itulah tujuan perang tersebut dan sekali lagi agama bagi mereka adalah selingan. Seorang muslim yang terbiasa membedakan antara baik dan buruk lebih jeli melihat ketidak jelasan ini, bahkan mampu melihat jauh kedepan. Ayo menjadi muslim yang berkwalitas dan mampu membedakan yang baik dan buruk. Media saat ini adalah alat yang digunakan untuk menumpulkan kemampuan kita memb

Keluar Dari Tekanan

2-3 januari 2017 Rasanya semakin kita memikirkan masa depan semakin terasa beban berat menekan dari segala penjuru. Keluar dari tekanan merupakan bagian yang pasti ada bersama setiap ujian yang akan menguatkan kita. Tekanan yang mungkin serupa dengan yang diberikan kepada tempayan oleh pembuatnya. namun demikian, sebagai manusia Aku berusaha keluar dari tekanan, bahkan menekan diri sendiri agar mencapai tempat yang lebih lapang. dan cara yang kupikirkan adalah dengan memindah fokus bukan pada diri kita namun pada orang lain yang lebih kurang beruntung dari kita. kenyataanya ini saja tidak cukup, yang lebih baik jika dengan pemahaman itu mampu menghasilkan tindakan nyata, yaitu membuat orang lain bahagia sehingga kita mampu ikut berbahagia Sedangkan bagaimana kehidupan mengeluarkan kita dari tekanan, cukup dia memberikan rejeki yang lebih dari kita harapkan, dari tempat yang tidak kita sangka-sangka. Allahuakbar.

Membulatkan Hati

4 januari 2017 Membulatkan tekat artinya berusaha menahan diri dari setiap godaan agar mampu mencapai apa yang ia yakini. namun tekat itu adalah absurb maka ku tulis membulatkan hati. seperti juga meyakini keimanan harus disertai membulatkan hati untuk menjalani konsekwensi iman dalam bentuk taqwa. Sehingga meluncurlah pasangan kata iman dan taqwa. Semoga jika kita mampu melewati ujian dari kebulatan tekat kita, kita mencapai derajat yang lebih baik. Allahuakbar.

Membakar ikan dan jagung

I januari 2017 yang pertama paling kita butuhkan adalah membuat perapian yang baik, yaitu yang arangnya tidak mengeluarkan api, bahkan untuk mengendalikan api dipakai dipakai cipratan air. Ikan yang sudah diolesi minyak dan bumbu, kemudian di bakar sampai setengah matang kemudian di balik sambil kembali diolesi minyak dan bumbu. Ikan juga di sasat agar lebih luas daerah yang terkena api sehingga lebih cepat matang.