Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

H-73 Ramadhan Bersama Syekh Ali Jaber

    Ketika ada yang mengatakan Islam adalah berasal dari Arab saat itulah saya kembali mengingat sosok beliau Almarhum Syekh Ali Jaber, pria kelahiran arab yang meninggal di Indonesia. Syekh Ali Jaber memiliki berbagai sumbangsih dalam dahwah di Indonesia khususnya dalam mengkader hafidz Qur'an termasuk mengumrahkan seorang anak yang viral memulung sambil  membaca Al-Quran. Beberapa kata bijak dari beliau: Saya hanya menyampaikan Islam, tapi belum tentu saya menjadi contoh, jadi jangan tertipu dengan saya, tapi yakini tidak bakal tertipu dengan Islam. Saya tidak suka membalas dendam. Kemuliaan akhlak adalah inti daripada agama. Setiap kali saya ditimpa musibah, saya selalu mengucapkan,"Alhamdulilah, Inalillahi wainna illahi rajiun." Saya mempercayai satu hal, tidak ada sesuatu yang terjadi kebetulan. Seperti kata Umar bin Khattab bahwa kita lari dari takdir ke satu takdir lainnya. Emosi dan marah tidak akan mengubah apa pun yang sudah terjadi, justru akan menimbulka

H-75 Ramadhan Bersama Ustad Jefri Al Bukhori

  1. "Jangan sekali-kali kita meremehkan sesuatu perbuatan baik, walau hanya sekadar senyuman". 2. "Dunia ini umpama lautan yang luas. Kita adalah kapal yang belayar di lautan telah ramai kapal karam di dalamnya.. Andai muatan kita adalah iman dan layarnya takwa, niscaya kita akan selamat dari tersesat di lautan hidup ini". 3. "Hidup tak selalunya indah, tapi yang indah itu tetap hidup dalam kenangan". 4. "Kenapa manusia tidak boleh berlama-lama menanam kebencian, dendam, dan kemarahan, khawatir tidak ada umur, kemudian mati membawa itu semua, na'udzu billah". 5. "Hati dikatakan baik bila telah diisi dengan takwa, tawakal, tauhid, dan ikhlas kepada-Nya dalam semua amalan. Hadiahi kami dengn itu semua Yaa Robb". 6. "Jangan beli persahabatan dengan harta karena ia tidak akan kekal, dan jangan beli cinta dengan harta karena suatu saat ia pun akan berkhianat". 7. "Hidup itu memang terkadang rumit, namun serumit apa pun ke

Menulis dan Mendapat Point di Guraru.org

Menulis adalah bakat bawaan dan matematika adalah berkah kedua yang didapatkan melalui jengjang sekolah.  Salah satu tulisan saya bisa Anda lihat seperti  https://guraru.org/guru-berbagi/memberi-balasan-otomatis-via-wa/ Seneng juga karena selain jadi punya tempat menulis baru di web ini kita juga bisa mendapatkan point seperti pada gambar berikut ini.  mari kalau menulis bersama bisa melalui web ini.